Persidangan ke-6 Dewan Teori dan Kritik Sastra dan Seni Sentral

(VOVworld)-  Pada Kamis pagi, (28 Maret), di kota Hanoi, Dewan Teori, Kritik Sastra Seni Sentral mengadakan persidangan ke-6. Pada persidangan ini, Dewan tersebut menilai hasil aktivitas di sela-sela persidangan ke-5 dan persidangan ke-6 mengenai penggelaran pelaksanaan proyek-proyek dan tema-tema ilmu pengetahuan, memilih untuk diberikan hadiah kepada karya-karya teori, kritik sastra dan seni, menambah dan menyempurnakan status kerja dan lain.

Persidangan ke-6 Dewan Teori dan Kritik Sastra dan Seni Sentral - ảnh 1

Kepala Departemen Komunikasi dan Pendidikan berpidato di dengan persidangan ke-6 Dewan Teori dan Kritik Sastra dan Seni Sentral
(Foto: internet)

Tugas titik berat dari sekarang sampai persidangan ke-7 dan sampai akhir tahun 2013 ialah, Dewan ini akan berfokus menyelesaikan kumpulan naskah ilmu  rancangan proyek “Teori seni di Vietnam-Kenyataan dan arah perkembangan” dan 4 tema yang disampaikan kepada Kementerian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi untuk diesahkan, terus menggelarkan proyek “Kenyataan, solusi, meningkatkan kualitas dan hasil-guna kritik sastra dan seni”. Dalam pidato bimbingan persidangan ini, Kepala Departemen Komunikasi dan Pendidikan Komite Sentral Partai Komunis Vietnam, Dinh The Huynh menunjukkkan bahwa membina sistim teori seni Vietnam merupakan satu kebijakan yang telah ditegaskan dalam Resolusi Kongres Nasional ke-11 Partai Komunis Vietnam. Rancangan proyek ilmu “Teori seni di Vietnam-Kenyataan dan arah perkembangan” yang dipimpin oleh Dewan ini merupakan salah satu langkah pertama, selangkah demi selangkah membina sistim teori seni Vietnam. Tentang perjuangan menentang pandangan yang salah dalam sastra dan seni,  Dinh The Huynh menaruh perhatian bahwa ini merupakan salah tugas dari Dewan, Dewan merupakan satu kantor harian dan Badan Pengarahan Proyek 213. Dalam menghadapi perkembangan-perkembangan yang rumit di front ideologi-kebudayaan sekarang ini, semua peserta rancangan proyek harus lebih berinisiatif, merapati situasi sastra dan seni lebih lanjut lagi, merekomendasikan solusi-solusi yang sesuai secara lebih efektif lagi./.

Komentar

Yang lain