Rakyat di dunia merayakan Tahun Baru 2017

(VOVworld)-  Jutaan orang di banyak kota di seluruh dunia  telah berpartisipasi dalam jamuan- jamuan alih tahun besar  merayakan Tahun Baru 2017.
 Rio De Jainero merupakan salah satu diantara kota-kota yang  menyelenggarakan  upacara merayakan detik peralihan Tahun Baru yang paling bergelora, berlangsung di sepanjang  daerah pantai Copacabana di Brasil. Festival tradisional bernama Reveillon yang menyerap partisipasi jutaan  Disamping itu yalah  berbagai pagelaran  musik, acara kembang api.


Rakyat di dunia merayakan Tahun Baru 2017 - ảnh 1
Menyambut Tahun Baru 2017 di Rio De Jainero
(Foto : baomoi.com)



Sedangkan  kota  Dubai, Negara-Negara Uni Emirat Arab (UAE) juga menjadi menonjol dengan skala pagelaran yang paling mengesankan. Kembang api  diluncurkan dari Burj Khalifa, gedung  yang paling tinggi di dunia.
 Sementara itu, Mesir merayakan Hari Raya Tahun Baru 2017 dengan acara kembang api  khusus, karena kembang api diluncurkan  dari tempat piramid yang berusia 4.500 tahun.
Sebelumnya, semua kota dari Asia-Pasifik sampai Eropa  pada tadi malam  juga menjadi cerahdalam kembang api untuk merayakan Tahun Baru 2017.
Di Perancis, kira-kira 600.000 orang bersama-sama menikmati jamuan  sinaran  dan suara  di seluruh kota Paris, Ibukota Perancis.
Di London, Ibukota Inggris, warga kota ini merayakan detik alih Tahun Baru  di semua jalan, jembatan dan tempat peluncuran kembang api di Menara Big Bell yang terkenal di dunia.
Di Tokyo, Ibukota Jepang,  warga kota ini merayakan Tahun Baru  dengan  acara kembang api di  langit Taman Bunga Disneyland.
  Pada tahun ini, warga Republik Demokrasi Rakyat Korea merayakan Tahun Baru dengan acara kembang api selama 15 menit di  lapangan  Kim Il Sung di Pyong Yang.
  Satu tahun sudah lewat dan satu tahun baru telah tiba dengan betapa harapan  mengenai satu tahun baru yang tenang tenteram dan berbahagia. Walaupun disana-sini masih terjadi bentrokan  yang berlumuran darah, serangan  teror,  akan tetapi warga di seluruh dunia masih berharap akan satu tahun baru  yang akan mendatangkan  harapan-harapan  mengenai satu dunia yang baik.

Komentar

Yang lain