Seminar tentang rencana kerjasama strategis ASEAN - Jerman.

(VOVworld) - Seminar yang pertama tentang rencana kerjasama strategis ASEAN - Jerman yang diadakan Senin 5 Maret di Indonesia  berfokus membahas pelaksanaan dan hasil program-program kerjasama ASEAN - Jerman di bidang kehutanan dan adaptasi terhadap perubahan iklim.

Seminar tentang rencana kerjasama   strategis ASEAN - Jerman. - ảnh 1
(Gambar Ilustrasi : Internet)
 Masalah  integrasi ekonomi kawasan ASEAN, memperkuat konektivitas  sektor publik dan swasta dalam ASEAN di tingkat nasional dan regional juga diajukan pada seminar ini. Bagas Hapsoro, Wakil Sekretaris Jenderal ASEAN urusan pengembangan masyarakat dan badan usaha menilai: Jerman adalah salah satu diantara mitra  paling penting dari ASEAN./.

Komentar

Yang lain