Sidang Persiapan bagi KTT ASEAN dan Konferensi-Konferensi Terkait

(VOVWORLD) - Dari 4 hingga 7 Oktober 2022, di Kota Phom Penh, ibu kota Kamboja, delegasi Viet Nam yang dipimpin oleh Duta Besar Vu Ho, Kepala SOM ASEAN Viet Nam,  menghadiri berbagai sidang konsultasi bersama ASEAN, para pejabat tinggi AEAN, ASEAN plus 3, ASEAN-Uni Eropa dan negara-negara peserta Tingkat Tinggi Asia (EAS), Kelompok Kerja ASEAN tentang permintaan Timor Leste untuk masuk ASEAN dan Kelompok Kerja ASEAN tentang situasi kesehatan publik darurat.
Sidang Persiapan bagi KTT ASEAN dan Konferensi-Konferensi Terkait - ảnh 1Para pejabat tinggi ASEAN mengadakan sidang persiapan bagi KTT ASEAN dan Konferensi-Konferensi terkait  (Foto: hanoitv.vn)

Titik berat berbagai sidang kali ini ialah meninjau persiapan bagi Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN dan semua konferensi terkait yang akan berlangsung dari 10-13 Oktober 2022 di Kamboja. Para pejabat tinggi ASEAN membahas semua prioritas ASEAN pada tahun 2022, mengapresiasi hasil penggelaran Vivi Komunitas ASEAN 2025 dan Rencana Induk berdasarkan tiga pila politik-keamana, ekonomi dan budaya-sosial. Semua negara peserta juga menghabiskan waktu untuk membahas masalah-masalah internasional dan regional yang menjadi minat bersama.

Komentar

Yang lain