Spanyol dan Moroko menyapu jaringan perekrutan serdadu dari IS

Spanyol dan Moroko menyapu jaringan perekrutan serdadu dari IS - ảnh 1
(Foto: vietnamplus.vn)
(VOVworld) – Pada Minggu (4 Oktober), Spanyol dan Maroko menangkap 10 tersangka yang dicurigai  bersangkutan dengan satu organisasi yang merekrut serdadu untuk pasukan yang menamakan diri sebagai “Negara Islam” (IS) di Irak dan Suriah. Kementerian Dalam Negeri Spanyol memberitahukan bahwa para tersangka yang ditangkap dari satu jaringan perekrutan serdadu, melakukan penyebaran agama dan membawa para milisi asing ke Irak dan Suriah untuk ikut serta dalam IS. Spanyol dan Moroko beserta negara-negara Eropa dan Afrika Utara yang lain sedang berupaya menghalangi warga-negaranya ikut serta dalam IS dan pulang kembali ke Tanah Air untuk melaksanakan serangan-serangan teror.

Komentar

Yang lain