Vietnam mengembangkan logistik jalan laut dan jalan udara

Vietnam mengembangkan logistik jalan laut dan jalan udara - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto: VietNamNet)
(VOVworld) - Dari rencana sampai pelaksanaan konektivitas rangkaian nilai global merupakan tema yang berfokus dibahas para peserta di Forum Logistik Vietnam 2016. Forum ini berlangsung pada Kamis pagi (24/11) di kota Ho Chi Minh (Vietnam Selatan). Vietnam sedang menduduki posisi ke-64 diantara 160 negara tentang tarap perkembangan logisltik dan menduduki posisi ke-4 di ASEAN. Menurut para hadirin, untuk bisa mengurangi biaya logistik, Vietnam perlu mendorong kuat reformasi administrasi dengan sistem satu pintu negara, melakukan pembaruan pemeriksaan bidang spesialis untuk mengurangi waktu mendapat pengizinan  dan mengurangi stagnasi di semua koridor perbatasan. Bersamaan itu memperkuat konektivitas sistem transportasi di daratan, menyempurnakan infrastruktur pelabuhan laut, ikut serta pada rangkaian logistijk global dan membentuk mekanisme koordinasi negara mengenai aktivitas logistik.

Komentar

Yang lain