Vietnam tidak memberikan subsidi udang ekspor ke AS

(Vovworld)- Ketika mendapat kabar bahwa Kementerian Perdagangan Amerika Serikat (DOC) mengumumkan  mulai mengadakan pemeriksaan  terhadap gugatan  anti subsidi terhadap udang impor dari Vietnam, Asosiasi Pengolahan dan Ekspor Perikanan Vietnam (VASEP) telah memprotes DOC yang menerima surat gugatan dari  Persekutuan Industri udang kawasan Teluk AS (COGSI) dan melakukan peneyelidikan gugatan itu dengan tuduhan- tuduhanyang tidak masuk akal.


Vietnam tidak  memberikan subsidi  udang  ekspor ke AS - ảnh 1
Udang ekspor Vietnam .
(Foto: baohaiquan.vn)


Menurut VASEP, gugatan ini merupakan satu bentuk persaingan yang tidak sehat dan kurang dasar, sehingga berpengaruh terhadap semua produsen dan ekportir udang Vietnam, para pengimpor dan konsumen AS, bersamaan itu  berpengaruh negatif terhadap  hubungan perdagangan  bilateral Vietnam- AS. Tuduhan COGHSI bersangkutan dengan dua jenis produk yaitu udang yang dimanfaatkan di dalam negeri dan udang  budidaya impor, memanifestasikan dengan jelas perbandingan dan argumentasi yang kurang logika dan dasar imliah. Udang  budidaya dan udang eksploitasi merupakan dua jenis produk yang sepenuhnya berbeda, syarat berproduksi  berlainan, kualitas dan komrumen juga berbeda, oleh karena itu tidak bisa bersaing satu sama lain di pasar dan menjadiobyek yang saling menggugat  ./.



Komentar

Yang lain