Wartawan asing terkesan akan perkembangan melompat yang dialami Vietnam.

(VOVworld) - “Vietnam mencapai laju perkembangan tinggi di semua bidang selama beberapa tahun ini. Kehidupan rakyat tidak henti-hentinya menjadi baik dengan pendapatan perkapita meningkat saban tahun. Kami merasa cukup terkesan akan perkembangan yang melompat ini”.  Begitulah penilaian para wartawan asing ketika datang ke Vietnam untuk meliputi berita tentang Kongres Nasional ke-12 PKV.  Ikut meliputi berita tetnang Kongres kali ini  yang sedang berlangsung di kota Hanoi, ada kira-kira 150 wartawan dan redaktor dari 20 kantor pemberitaan asing,berbagai kantor berita, koran, radio dan televisi besar di dunia. Saudara Syvanh Homsayadeth,Wakil Kepala Bagian Pemberitaan Luar Negeri dari koran Pasason, (Laso) memmberitahukan: “Saya mendapat kehormatan ketika bisa menghadiri peristiwa  besar seperti ini. Saya melihat bahwa rakyat Vietnam  sangat gembira  ketika menyambut peristiwa ini. Masalah yang paling diperhatikan ialah masalah personalia dan yang kedua ialah pengembangan ekonomi. Setelah kongres ini, bagaimana menggelarkanan Resolusi dan keputusan Kongres ini agar Vietnam lebih berkembang terbanding degan masa lalu. Saya mengapresiasi pekerjaan persiapan. Cara menerima wartawan sangat cermat, cara kerja berdisiplin, memanifestasikan Vietnam sangat demokratis”.


Wartawan asing terkesan akan perkembangan melompat yang dialami  Vietnam. - ảnh 1
Saudara Syvanh Homsayadeth,( paling kiri), Wakil Kepala Bagian Pemberitaan Asing dari koran Pasason, (Laso)
(Foto: vovgiaothong.vn)

Banyak wartawan asing percaya bahwa Vietnam akan cepat mencapai target yang akan cepat  menjadi  sebuah negara   berkembang.

Sehubungan dengan ini, Kapala Redaksi koran Resumen Latinoamericano, Carlos Azna’rez, Senin (25/1) telah memuat editorial yang isinya memuji PKV. Dengan judul: “Vienam dan Kongres Nasional ke-12 PKV: Memuliakan prinsip-prinsip revolusioner dari Presiden Ho Chi Minh”, Carlos Azna’rez menegaskan:Selama hari-hari ini, di Vietnam sedang berlangsung satu peristiwa penting yaitu Kongres Nasional ke-12 PKV. Di depan Kongres kali ini, PKV akan menetapkan jalan melanjutkan perkembangan Tanah Air pada latar belakang situasi sulit yaitu krisis dunia dan menghadapi bahaya-bahaya baru. Ini juga merupakan  Kongres bagi generasi anggota lansia Partai Komunis dan generasi muda untuk berpadu tenaga  meningkatkan posisi Vietnam di peta dunia. 

Berita Terkait

Komentar

Yang lain