Vietnam - Malaysia Mendorong Hubungan Kemitraan Strategis

Vietnam - Malaysia Mendorong Hubungan Kemitraan Strategis

(VOVWORLD) - Atas undangan Perdana Menteri Vietnam, Pham Minh Chinh, pada hari Kamis (20 Juli), Perdana Menteri Malaysia, Anwar Ibrahim dan istri melakukan kunjungan resmi ke Vietnam selama 2 hari. Kunjungan tersebut mempunyai makna istimewa ketika tahun ini...
Rusia Peringatkan Bahaya Terjadinya Perang Dunia Ketiga

Rusia Peringatkan Bahaya Terjadinya Perang Dunia Ketiga

(VOVWORLD) - Wakil Ketua Dewan Keamanan Rusia, Dmitry Medvedev, pada Selasa (11 Juli), di medsos Telegram, menekankan bahwa penguatan pemasokan senjata oleh Barat kepada Ukraina “tidak bisa mendatangkan apa-apa selain...
Memperkuat Kerja Sama Hukum antara ASEAN dan G7

Memperkuat Kerja Sama Hukum antara ASEAN dan G7

(VOVWORLD) - Pada Jumat (7 Juli), Konferensi Silaturahmi Menteri Hukum ASEAN dan Kelompok Tujuh (G7) telah berlangsung di Tokyo, Ibu kota Jepang. Acara yang diadakan oleh Jepang tersebut berlangsung sehari setelah...
Rusia Usir 9 Diplomat Finlandia

Rusia Usir 9 Diplomat Finlandia

(VOVWORLD) - Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Rusia, pada Kamis (06 Juli) mengumumkan akan mengusir sembilan diplomat Finlandia dan menutup Kantor korps diplomatik Finlandia di St Petersburg sejak tgl 01 Oktober mendatang
Dialog ke-4 Politik Pertahanan Vietnam-Italia

Dialog ke-4 Politik Pertahanan Vietnam-Italia

(VOVWORLD) - Atas undangan Sekretaris Negara Pertahanan Republik Italia, Matteo Perego Cremnago, delegasi Kementerian Pertahanan Vietnam yang dikepalai Letnan Jenderal Hoang Xuan Chien, Deputi Menteri Pertahanan melakukan kunjungan kerja di Italia dari tanggal 2...
Mendorong Diplomasi Parlementer Vietnam-Swiss

Mendorong Diplomasi Parlementer Vietnam-Swiss

(VOVWORLD) - Atas undangan Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Vuong Dinh Hue, Ketua Dewan Nasional Swiss, Martin Candinas hari ini memulai kunjungan resmi di Vietnam. Kunjungan yang berlangsung dari tgl 27 hingga 30...
VOV Selalu Mendampingi Perkembangan Pers Revolusi Vietnam

VOV Selalu Mendampingi Perkembangan Pers Revolusi Vietnam

(VOVWORLD) - Selama bertahun-tahun, seiring dengan perkembangan pers revolusi Vietnam, Radio Suara Vietnam (VOV) terus berinovasi kuat dalam hal konten dan bentuk. Informasi tercermin multi-dimensi, dengan banyak sudut di 4 jenis pers yaitu radio, televisi...