(VOVWORLD) - Berbaur dengan suasana persiapan perayaan Hari Raya Tet di dalam negeri, komunitas orang Vietnam di banyak negara telah mengadakan kegiatan-kegiatan silaturahmi untuk menyambut musim semi baru
(VOVWORLD) - Pada tanggal 27 Januari malam, waktu lokal, Kedutaan Besar Vietnam di Tanzania, mengadakan program Musim Semi Kampung Halaman Tahun Baru Naga 2024, di Kantor Kedutaan Besar Vietnam di Dar es...
(VOVWORLD) - Festival Gau Tao (Festival mengucapkan syukur kepada Langit, bumi dan Dewa) telah diselenggarakan pada Sabtu (20 Januari) di Kecamatan Hang Kia dan Pa Co, Kabupaten Mai Chau, Provinsi Hoa Binh...
(VOVWORLD) - Dalam rangka Festival Bunga Sakura – Dien Bien Phu tahun 2024, pada Sabtu (13 Januari), di “pulau bunga”, di Kecamatan Pa Khoang, Kota Dien Bien Phu, Provinsi Dien Bien, Vietnam Utara...
(VOVWORLD) - Dinas Pariwisata Kota Ho Chi Minh dan Asosiasi Budaya Kuliner Vietnam (VCCA) berkoordinasi mengadakan Festival Hari Raya Tet Vietnam tahun 2024 dengan tema: “Hari Raya Tet Vietnam masa dulu dan masa kini” dari...
(VOVWORLD) - “Khap” Thai adalah lagu-lagu rakyat dan melodi-melodi romantis yang dilestarikan secara lisan atau tertulis dari generasi ke generasi. “Khap” sering muncul dan tidak bisa kurang dalam kehidupan...
(VOVWORLD) - Untuk menyambut tahun baru 2024, banyak destinasi di Kota Hanoi menyelenggarakan berbagai kegiatan dan event yang menarik untuk menyerap kedatangan wisatawan. Pada Minggu malam (31 Desember), di zona jalan pejalan kaki...
(VOVWORLD) - Van Cao (1923 - 1995) adalah seniman multi talenta, tugu musik, puisi, dan lukisan. dalam aliran sastra dan seni Vietnam pada abad ke-20. Di segala bidang, dia pun mencapai puncak...
(VOVWORLD) - Provinsi Lai Chau, Vietnam Utara tidak hanya diberkati oleh alam dengan pemandangan alamnya yang megah, desa-desanya yang indah di bawah lembah dan di lereng gunung, tetapi di sini juga ada pasar-pasar...
(VOVWORLD) - Konflik Hamas-Israel merupakan gejolak geo-politik yang menyeluruhi kawasan Timur Tengah pada tahun 2023. Ini merupakan konflik yang terbesar antara Israel dan Gerakan Islam Hamas selama beberapa dekade ini,...
(VOVWORLD) - Selama bertahun-tahun ini, kabupaten pegunungan Nam Dong dan kabupaten A Luoi di Provinsi Thua Thien Hue (Vietnam Tengah) mempertahankan secara permanen pasar-pasar daerah pegunungan pada akhir pekan dan akhir bulan...
(VOVWORLD) - Pada Minggu malam (26 November), di Kota Da Nang, Gabungan Asosiasi Persahabatan Vietnam dan Asosiasi Persahabatan Vietnam-Federasi Rusia Kota Da Nang, Gabungan Asosiasi Perempuan Kota, berkoordinasi dengan Konsulat...
(VOVWORLD) - Sebagai kota kuno yang mempunyai sejarah lama, tradisi kabudayaan yang berlapis-lapis dan kaya akan identitas, banyak ragam kesenian rakyat dan desa kerajinan tradisional, Kota Hoi An, di Provinsi Quang Nam, Vietnam Tengah,...
(VOVWORLD) - Konferensi internasional ke-11 Lembaga Palang Merah dan Bulan Sabit Merah kawasan Asia-Pasifik (AP 11) diselenggarakan dari tgl 20 hingga tgl 23 November, di Kota Hanoi. Ini merupakan kali...
(VOVWORLD) - Festival ke-6 keluarga-keluarga tipikal beberapa provinsi dan kota di daerah Nam Bo Barat dilangsungkan pada Jumat malam (10 November), di Kuil pemujaan Presiden Ho Chi Minh, di Kecamatan Long...
(VOVWORLD) - Malam budaya Vietnam dengan tema: “Warisan Budaya merupakan motivasi bagi perdamaian, kemandirian, dan pembangunan yang berkelanjutan” dilangsungkan pada Senin malam (06 November), di Markas Besar Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa...
(VOVWORLD) - Wisma galeri khusus kebudayaan etnis minoritas Khmer di Provinsi Soc Trang terletak di Jalan Nguyen Chi Thanh, Kota Soc Trang. Ini adalah tempat menyimpan koleksi artefak tentang kehidupan, kebudayaan...
(VOVWORLD) - Upacara menerima gelar anggota Jaringan Geopark Global dari Organisasi Pendidikan-Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan dari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) (UNESCO) Daerah Dataran Tinggi Batu Dong Van yang ketiga dilangsungkan pada Sabtu malam (28...
(VOVWORLD) - Pada Sabtu malam (30 September), di Berlin, Ibu kota Jerman, para seniman keturunan Vietnam yang sedang tinggal di Jerman telah memperkenalkan sahabat-sahabat internasional banyak pertunjukan kesenian yang khas, kental dengan...
(VOVWORLD) - Kedutaan Besar (Kedubes) Republik Indonesia di Vietnam (KBRI) berkoordinasi dengan Kementerian Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Vietnam, pada Rabu malam (27 September), di Gedung Opera, Kota Hanoi, telah menyelenggarakan silaturahmi kebudayaan dan kesenian untuk...