AS menegaskan kembali target denuklirisasi Semenanjung Korea

(VOVWORLD) - Ketika menjawab interviu Kantor Berita ABC News pada Minggu (3 Mei), Menteri Luar Negeri (Menlu) Amerika Serikat (AS), Mike Pompeo menegaskan kembali target Washington adalah denuklirisasi di Semenanjung Korea dan membina satu “hari depan yang cerah” bagi para warga Korea. 

Pernyataan itu diberikan sesudah ada baku tembah di zona demiliterisasi di perbatasan antar-Korea yang terjadi pada pagi hari yang sama.

Menlu Mike Pompeo menilai bahwa baku tembak ini “tanpa ada maksud” dan AS tetap menjalankan “misi yang tidak berubah” yaitu “meyakinkan Pyong Yang melepaskan senjata nuklir.

Komentar

Yang lain