Irak membebaskan lebih dari 30% kota Mosul Barat


(VOVworld) – Kalangan Otoritas Irak, pada Minggu (12 Maret) memberitahukan bahwa pasukan –pasukan negara ini telah membebaskan lebih dari 30% luas wilayah Barat kota Mosul dari tangan kelompok yang menamakan diri sebagai “Negara Islam” (IS) pada latar belakang tentara Irak mendekati di kota ini.


 Irak membebaskan lebih dari 30% kota Mosul Barat - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto: Kantor Berita Vietnam)


Panglima pasukan khusus anti teroris dari Irak (CTS), Brigadir Maan Al Saadi memberitahukan bahwa unit-unit ini telah merebut kembali lebih dari 1/3 luas di daerah Barat, kota Mosul. Perlawanan dari IS ada tanda lemah dan ada kira-kira 17 di antara 40 kabupaten di daerah Barat telah dibebaskan. Meskipul IS mulai lemah, tapi para perwira tentara Irak menilai bahwa laju serangan di Mosul menghadapi banyak kesulitan ketika para militan juga masih menggunakan bahan ledakan, senapan sniper dan melakukan serangan bom bunuh diri.

Komentar

Yang lain