Media Internasional: Vietnam Tuju ke Target Jadi Negara Maju pada 2045

(VOVWORLD) - Media internasional dan regional, pada Senin (25/1), telah secara serentak memberitakan bahwa dengan perhatian, apresiasi, dan kepercayaan terhadap pengarahan strategis yang terus disahkan di Kongres Nasional XIII Partai Komunis Vietnam (PKV).
Media Internasional: Vietnam Tuju ke Target Jadi Negara Maju pada 2045 - ảnh 1Wartawan asing melakukan profesi di Pusat Pers Kongres Nasional XIII PKV (Foto: Pham Thanh/ dfa.hanoi.gov.vn)
Kantor Berita Amerika Serikat “AP”, Kantor Berita Jepang “Nikkei” memberitakan bahwa ada hampir 1.600 yang menghadiri Kongres Nasional XIII PKV. Menurut berbagai artikel, Kongres Nasional XIII PKV adalah peristiwa politk Vietnam yang besar, berlangsung dengan latar belakang negara Asia Tenggara berharap dapat memanfaatkan keunggulan ekonominya ketika menjadi salah satu sedikit negara yang mencapai taraf pertumbuhan GDP 2,9% pada 2020 karena berhasil menangani dan menghadapi pandemi Covid-19 secara efektif.

Pada hari yang sama, media Republik Korea, di antaranya ada Radio dan Televisi KBS, Kantor Berita “Yonhap” memberitakan peristiwa Vietnam mengadakan Kongres Nasional XIII PK dan menunjukkan bahwa Pemerintah Vietnam berencana menetapkan target pertumbuhan ekonomi tahap 2021-2026 mencapai dari 6,5%-7% per tahun dan menjadi negara yang mempunyai taraf pendapatan menengah.

Koran di kawasan Amerika Latin juga secara serentak memberitakan dan memuat foto secara menonjol tentang hari pembukaan Kongres Nasional XIII PKV.

Serentetan koran besar di Indonesia memberitakan peristiwa politik besar Vietnam yang besar, sekaligus menonjolkan prestasi-prestasi Vietnam pada masa lalu. Penulis artikel dari Kantor Berita Politik Indonesia menilai: Kongres Nasional XIII PKV diadakan secara virtual menjadi bukti untuk keberhasilan Vietnam dalam mengendalikan wabah Covid-19. Koran “Kompas” memuat artikel memuji prestasi-prestasi yang dicapai Vietnam di semua bidang, terutama di bidang ekonomi di tengah pandemi Covid-19 dan menilai bahwa Vietnam telah sungguh-sungguh melampaui hampir semua perekonomian Asia, menuju ke target menjadi negara maju pada 2045.

Komentar

Yang lain