Menlu AS John Kerry melakukan kunjungan mendadak di Afghanistan

(VOVworld) - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS), John Kerry baru saja melakukan kunjungan  di luar rencana ke Kabul untuk mendesak para pemimpin Afghanistan cepat bersama dengan AS menyelesaikan perjanjian keamanan bilateral, menurutnya, para serdadu AS bisa tinggal di negara Asia Barat Daya ini  setelah peta jalan penarikan pasukan pada akhir tahun  2014.

 Menlu AS John Kerry melakukan kunjungan mendadak di Afghanistan - ảnh 1
Menlu AS, John Kery.
(Foto: vietnamplus.vn).


Menlu AS John Kerry  melakukan pertemuan dengan Presiden negara tuan rumah Hamid Karzai untuk menyakinkan pemimpin ini supaya cepat mempercepat laju semua perundingan guna bisa  memandatangani perjanjian keamanan bilateral (BSA) pada akhir Oktober ini, seperti yang diinginkan fihak AS. Pada pertemuan ini, dua fihak tetap masih  mengalami banyak sengketa, akan tetapi sebagian besar sengketa bisa dipersempit. Menlu AS dan Presiden negara tuan rumah Apghanistan terus melakukan pertemuan pada Sabtu (12 Oktober). AS mengajukan peta jalan sampai 2014 akan menarik sebagian besar diantara total 57.000 serdadu yang sedang digelarkan di Afghanistan dan kira-kira 8 000-10 000 serdadu akan dipertahankan bersama dengan beberapa pangkalan militer./.

Komentar

Yang lain