Menuju ke konektivitas dengan pusat-pusat pencangkokan organ tubuh besar di kawasan

(VOVWORLD) - Pada lokakarya internasional tentang organisasi koordinasi pencangkokan organ tubuh yang diselenggarakan oleh Kementerian Kesehatan Viet Nam, pada Senin pagi (18 Maret) di Kota Ha Noi,  para pakar kesehatan mengusulkan supaya ada solusi mengatasi problematik-problematik untuk menuju ke konektivitas dengan pusat-pusat pencangkokan orban tubuh di kawasan, turut memberikan kehidupan untuk banyak orang. 
Menuju ke konektivitas dengan pusat-pusat pencangkokan organ tubuh besar di kawasan - ảnh 1Para dokter melaksanakan satu pencangkoan organ tubuh. (Foto: PV/Vietnam+) 

Di Vietnam, ada 19 pusat pencangkokan organ tubuh, tetapi semuanya berada dalam situasi kurang sumber organ tubuh untuk dicangkok untuk pasien.  Sementara itu, saban tahun di rumah-rumah sakit juga ada puluhan pasien yang mati onak, tetapi jumlah orang yang menyumbangkan organ tubuh masih sedikit. Deputi Menteri Kesehatan Viet Nam, Nguyen Viet Tien mengatakan bahwa perlu membangun infrastruktur sistim konektivitas informasi di dalam negeri dan di kawasan.

Di Viet Nam, ada hampir 20 000 orang yang mendaftarkan nama menyumbangkan organ tubuh setelah  meninggal, meningkat ratusan kali lipat terbanding dengan 5 tahun lalu. Viet Nam telah  berhasil melaksanakan pencangkokan organ tubuh  untuk kira-kira 3 700 pasien.

Komentar

Yang lain