NATO memperkuat keberadaan Angkatan Laut di Laut Hitam

(VOVworld) – NATO, Kamis (16/2), memberitahukan bahwa koalisi pasukan militer ini akan memperkuat latihan-latihan perang angkatan laut dan pengawasan di Laut Timur. Ketika berbicara di depan jumpa pers, Sekretaris Jenderal (Sekjen) NATO, Jens Stoltenberg memberitahukan bahwa keputusan tersebut dikeluarkan oleh Menteri Pertahanan negara-negara anggota NATO pada konferensi tingkat tinggi yang diadakan di Brussels, Belgia.

NATO memperkuat keberadaan Angkatan Laut di Laut Hitam - ảnh 1
Sekjen NATO, Jens Stoltenberg 
(Foto: EPA / Vietnam+)


Menurut itu, koalisi pasukan ini telah sepakat memperkuat penampilan angkatan laut di Laut Timur dalam aktivitas-aktivitas pelatihan tambahan, latihan-latihan perang dan pemahaman situasi. Akan tetapi, Stolternberg menekankan bahwa keputusan tersebut hanya bersifat bela diri dan merupakan salah satu faktor dalam upaya menyesuaikan kemampuan pertahanan untuk “memenuhi satu lingkungan keamanan yang semakin menghadapi banyak tantangan”.

Komentar

Yang lain