Presiden Palestina melakukan pertemuan dengan pemimpin Hamas

(VOVworld) – Pada Senin (5 Mei), Presiden Palestina, Mahmoud Abbas melakukan pertemuan dengan pemimpin gerakan Islam Hamas Khaled Meshaal di Doha, ibu kota Qatar. Ini merupakan pertemuan pertama antara pimpinan dua gerakan oposisi di Palestina sejak dua fihak secara mendadak menandatangani permufakatan kerujukan pada bulan Apil lalu.

Presiden Palestina melakukan pertemuan dengan pemimpin Hamas - ảnh 1
Presiden Palestina, Mahmud Abbas
(Foto : xaluan.com)

Pertemuan ini dilakukan setelah Presiden Mahmoud Abbas melakukan pembicaraan dengan Raja Qatar, Sheikh Tamin bin Hamad Al-Thani. Pada pertemuan ini, dua fihak menyatakan iktikat baik secara serius untuk bersama-sama mencapai kemajuan baru di atas dasar hubungan kemitraan. Dua pemimpin berbahas tentang perkembangan-perkembangan baru-baru ini di Palestina yang terdiri dari permufakatan kerujukan antara dua fihak Al Fatah dan gerakan Hamas serta menciptakan lingkungan aktif untuk melaksanakan permufakatan tersebut./.

Komentar

Yang lain