Mendorong Hubungan Kemitraan Strategis Vietnam-Jerman

Mendorong Hubungan Kemitraan Strategis Vietnam-Jerman

(VOVWORLD) - Presiden Republik Federasi Jerman, Frank-Walter Steinmeier dan Istri akan melakukan kunjungan kenegaraan ke Vietnam dari tgl 23 hingga tgl 24 Januari, atas undangan Presiden Vietnam, Vo Van Thuong dan Istri...
Pesawat Luar Angkasa Jepang Berhasil Mendarat di Bulan

Pesawat Luar Angkasa Jepang Berhasil Mendarat di Bulan

(VOVWORLD) - Badan Eksplorasi Dirgantara Jepang (JAXA) pada Sabtu (20 Januari) mengumumkan bahwa Pesawat Luar Angkasa Smart Lander for Investigating Moon (SLIM) (SLIM) Jepang telah mendarat di permukaan Bulan, dan mengatakan...
PM Pham Minh Chinh Temui Dirjen WTO, Okonjo-Iweala

PM Pham Minh Chinh Temui Dirjen WTO, Okonjo-Iweala

(VOVWORLD) - Ketika bertemu dengan Direktur Jenderal (Dirjen) Organisasi Perdagangan Dunia (WTO), Okonjo-Iweala pada tgl 18 Januari, di Davos, Swiss, Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh menegaskan bahwa dalam proses...
Keunikan dalam Upacara Pernikahan Warga Etnis Minoritas Ede

Keunikan dalam Upacara Pernikahan Warga Etnis Minoritas Ede

(VOVWORLD) - Warga etnis minoritas Ede menganut sistem matriarkal, sehingga pernikahan biasanya secara proaktif dipimpin oleh perempuan. Keluarga pengantin perempuan bertanggung jawab menyiapkan sesajian, dan keluarga pengantin laki-laki mempunyai hak istimewa untuk...
Konflik Hamas-Israel: Al Houthi Menyerang Kapal AS

Konflik Hamas-Israel: Al Houthi Menyerang Kapal AS

(VOVWORLD) - Pada Senin (15 Januari), pasukan Al Houthi di Yaman melakukan serangan rudal terhadap sebuah kapal Amerika Serikat (AS) di dekat pelabuhan Aden. Serangan ini untuk membalas koalisi AS-Inggris yang melakukan...
DK PBB Membahas Masalah Migasi di Jalur Gaza

DK PBB Membahas Masalah Migasi di Jalur Gaza

(VOVWORLD) - Pada Jumat sore (12 Januari) waktu lokal, di New York (Amerika Serikat), Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) telah mengadakan sidang terbuka tentang situasi Timur Tengah, di antaranya ada masalah...