(VOVWORLD) - Esok hari, 23 Mei, lebih dari 69 juta pemilih Vietnam akan pergi ke tempat pemungutan suara untuk memilih anggota Majelis Nasional XV dan Dewan Rakyat berbagai tingkat masa bakti 2021...
(VOVWORLD) - Dewan Pemilihan Nasional menyetujui usulan Komite Pemilihan Provinsi Kontum untuk membolehkan tempat-tempat pemungutan suara di kecamatan-kecamatan Ngoc Linh, Muong Hoong, Dak Man, Dak Plo, Dak Nhoong, Dak Long...
(VOVWORLD) - Museum Dunia Kopi terletak dalam area Proyek Kota Kopi seluas lebih dari 45 Hektar di Jalan Nguyen Dinh Chieu, Kecamatan Tan Loi, Kota Buon Ma Thuot, Provinsi Dak Lak,...
(VOVWORLD) - Kabupaten Pulau Ly Son, Provinsi Quang Ngai tidak hanya terkenal dengan berbagai makanan khas seperti bawang merah dan bawang putih saja, melainkan juga menarik para wisatawan dengan banyak jenis hasil laut...
(VOVWORLD) - Sebagai Ibukota provinsi dari Provinsi Dak Lak, Kota Buon Ma Thuot terletak di tengah daerah tanah basal Tay Nguyen yang subur dan hijau dengan bayangan tumbuh-tumbuhan. Khususnya, meskipun berkembang menurut arah modern...
(VOVWORLD) - Suatu hari di awal tahun 2021, dua tim penabuh bonang muda dukuh Kmrong Prong A dan dukuh Kbu bertemu di dermaga dukuh Kmrong Pro A, kecamatan Ea Tu, kota Buon Ma Thuot...
(VOVWORLD) - Setelah Hari Raya Tahun Baru Tradisional Imlek (Hari Raya Tet), kini para anggota Koperasi Kain Tenun Ikat Tong Bong di Kota Buon Ma Thuot, Provinsi Dak Lak, memasuki satu tahun kerja...
(VOVWORLD) - Dengan keunggulan-keunggulan yang tersedia dari kehidupan sehari-hari, beberapa dusun warga etnis minoritas E De di Provinsi Dak Lak berangur-angsur membentuk pola-pola wisata komunitas. Dengan mendapat pengarahan...
(VOVWORLD) - Ketika kehidupan dan adat istiadat berangsur-angsur mengalami perubahan, para seniman warga etnis minoritas Ede di Provinsi Dak Lak telah menciptakan nada-nada baru untuk pegelaran bonang yang sudah menjadi terbiasa....
(VOVWORLD) - Bersama dengan rakyat seluruh negeri, warga Provinsi Dak Lak (Vietnam Tengah) menaruh semua kepercayaan pada garis politik dan kebijakan Partai Komunis Vietnam (PKV) yang akan dikeluarkan pada Kongres Nasional...
(VOVWORLD) - Setelah lebih dari 10 tahun melaksanakan Program Nasional Pembangunan Pedesaan Baru, penampilan pedesaan di daerah Tay Nguyen banyak bersemarak. Jalan-jalan telah mendapat investasi dan diupgrade, fasilitas membaik, kehidupan masyarakat...
(VOVWORLD) - Konferensi evaluasi hasil pelaksanaan Program pengembangan produk kopi nasional Vietnam yang berkualitas tinggi diadakan pada Selasa (29 desember), di Kota Buon Ma Thuot, Provinsi Dak Lak
(VOVWORLD) - Rumah kasih sayang Thien An di Kecamatan Chu A, Kota Pleiku dibentuk oleh biarawati Nguyen Thi Kim Chi pada tahun 2010. Thien An merupakan rumah bersama untuk anak-anak yang menjumpai kesulitan,...
(VOVWORLD) - Lokakarya tentang pembuatan Proyek pengembangan kopi khas Vietnam telah diadakan pada Rabu (9/11), di Kota Buon Ma Thuot
(VOVWORLD) - Di tengah tantangan-tantangan umum dari seluruh cabang pertanian Vietnam, rantai nilai kopi Vietnam sedang menghadapi tuntutan memperbarui diri untuk berintegrasi dan berkembang, khususnya ketika Vietnam ikut serta pada rangkaian perjanjian perdagangan generasi baru seperti Perjanjian Perdagangan Bebas Uni Eropa-Vietnam (EVFTA)...
(VOVWORLD) - Warga etnis minoritas di daerah Tay Nguyen memiliki sangat banyak adat istiadat dan budaya yang unik, dan upacara memberi selamat atas kesehatan kepada para lansia dari warga etnis minoritas E De adalah salah...
(VOVWORLD) - Pengurus Besar Asosiasi Petani Viet Nam, pada Sabtu (17 Oktober) malam, di Kota Buon Ma Thuot (Provinsi Dak Lak) berkoordinasi dengan Komite Rakyat Provinsi Dal Lak membuka Festival "Produk...
(VOVWORLD) - Kontes resital dan simfoni instrumen musik tradisional tahun 2020 yang telah berjalan lebih dari separuh jalan berlangsung di kota Buon Ma Thuot (Provinsi Dak Lak), Kota Ho Chi Minh dan Kota Thanh Hoa ...
(VOVWORLD) - Direktorat Seni Pertunujukan berkoordinasi dengan Dinas Kebudayaan, Olahraga, dan Pariwisata Provinsi Dak Lak, pada Jumat (18/9) sore, di Provinsi Dak Lak, telah membuka Kontes Nasional tentang Solo dan...
(VOVWORLD) - Saudara-saudara pendengar! Kami gembira bisa bertemu kembali dengan saudara-saudara dalam acara mingguan, “Kotak Surat Anda”. Pekan ini, program Siaran Bahasa Indonesia, VOV5 menerima 19 pucuk surat dan email dari saudara-saudara pendengar, di antaranya dari Sdr. M.Sumantri va Sdr. Minlin di Jawa...