(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh pada Sabtu pagi (17 September) memimpin Konferensi online dan ofline PM Pemerintah dengan badan usaha, asosiasi badan usaha, dan investor asing dengan tema: “Mengatasi...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh, pada Minggu pagi (11 September), di Kota Ha Noi, melakukan temu kerja dengan Grup Permigasan Nasional Vietnam (Petrovietnam – PVN) untuk mempercepat laju penggelaran...
(VOVWORLD) - Kecamatan N’Thol Ha, Kabupaten Duc Trong, Provinsi Lam Dong memiliki sekitar 80 persen warga adalah warga etnis minoritas K’ho. Menyambut gerakan bersinergi membangun pedesaan baru, dengan berani mengubah kesadaran...
(VOVWORLD) - Pada tanggal 26 Juli pagi, di kota Tam Ky, provinsi Quang Nam, Kementerian Dalam Negeri mengadakan lokakarya ilmiah untuk memberikan pendapat terhadap rancangan proyek "Menetapkan indeks reformasi administrasi dari semua kementerian...
(VOVWORLD) - Dengan slogan “vnCare – Demi kesehatan Anda!”, solusi membantu merawat kesehatan warga, vn Care adalah sistem yang memberikan platform dengan bentuk layanan, membantu warga dapat secara proaktif mengatur jadwal periksa kesehatan dengan mudah; turut mengurangi beban...
(VOVWORLD) - Hingga saat ini, Provinsi Son La telah memiliki 83 produk OCOP, di antaranya ada 1 produk bintang 5, sisanya berbagai produk bintang 3 dan bintang 4. Banyak produk OCOP Son La...
(VOVWORLD) - Penyerapan investasi menjadi bidang amat penting yang sedang mendapat prioritas primer semua provinsi dan kota dalam strategi pengembangan sosial-ekonomi. Namun tidak semua provinsi atau kota sukses dan berhasil menyambut badan usaha...
(VOVWORLD) - Pada 27 April, Vietnam untuk pertama kalinya mengirimkan regu pasukan zeni untuk bertugas di misi keamanan sementara Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di Abyei – kawasan yang dipersengketakan antara Sudan dan Sudan Selatan ...
(VOVWORLD) - Selama bertahun-tahun ini, Kota Hoi An, Provinsi Quang Nam dianggap sebagai kota hijau, kota ramah lingkungan. Tahun Pariwisata Nasional 2022 yang diselenggarakan di Kota Hoi An sejak akhir Maret dengan...
(VOVWORLD) - Festival Pers Nasional 2022 akan diadakan di Kota Ha Noi dari 13-15 April. Ini merupakan kegiatan untuk menuju ke peringatan HUT ke-97 Hari Pers Revolusi Vietnam (21 Juni 1925...
(VOVWORLD) - Situasi perubahan iklim saat ini bukanlah masalah untuk satu daerah, satu negara sendiri,tetapi telah menjadi masalah umat manusia, di antaranya Viet Nam. Melestarikan lingkungan pada umumnya dan menghadapi perubahan serta menjamin...
(VOVWORLD) - Kota Hanoi, pada Selasa pagi (22 Maret), mengadakan konferensi pemujian hasil gerakan kompetisi tahun 2021; evaluasi gerakan khusus “Seluruh rakyat bersatu, bersinergi berkompetisi mencegah, menanggulangi dan mengalahkan wabah Covid...
(VOVWORLD) - Vietnam sedang menggelar banyak kegiatan konkret untuk menghadapi perubahan iklim setelah Konferensi ke-26 semua pihak peserta Konvensi Kerangka Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengenai perubahan iklim (atau COP 26) di Inggris (November 2021...
(VOVWORLD) - Tahun Pariwisata Nasional 2022 dengan tema: “Quang Nam – Destinasi Wisata Hijau” dibuka di kota Hoi An pada akhir Maret
(VOVWORLD) - Tahun Pariwasata Nasional – Quang Nam 2022 (Visit Viet Nam Year - Quang Nam 2022) dengan tema: “Quang Nam – Destinasi wisata hijau” merupakan peluang bagi cabang pariwisata pulih dan berkembang dalam situasi baru....
(VOVWORLD) - Dana Anak-Anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF) di Vietnam menyambut baik rencana pembukaan sekolah di seluruh negeri di semua tingkat sekolah oleh Pemerintah Vietnam setelah waktu panjang ditutup karena...
(VOVWORLD) - Vietnam sedang memanifestasikan upaya yang teramat besar dalam mendorong laju pemulihan ekonomi makro dan mikro. Sudah dari awal tahun 2022, serentetan kebijakan baru telah digelar oleh Pemerintah untuk mengatasi semua...
(VOVWORLD) - Resolusi Nomor 25 Komite Sentral Partai Komunis Vietnam (PKV) angkatan X tentang “Penguatan Kepemimpinan Partai terhadap Pekerjaan Keemudaan dalam Periode Memperhebat Industrialisasi, Modernisasi” telah menargetkan “berupaya mencapai persentase sedikitnya 70% anggota Partai baru dipromosi dari...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh, pada 28 Januari di Kota Ha Noi memimpin sidang periodik Pemerintah untuk menilai situasi perkembangan sosial-ekonomi Januari 2022, tugas dan solusi Februari 2022, dan...
(VOVWORLD) - Dampak wabah Covid-19 telah membuat pertumbuhan ekonomi Provinsi Tra Vinh selama 2021 lebih rendah daripada beberapa tahun sebelumnya. Namun, Program Target Nasional tentang pembangunan pedesaan baru telah membantu pedesaan di Tra...