(VOVWORLD) - Pada akhir pekan lalu, Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh telah melakukan serentetan simposium dengan berbagai grup dan badan usaha dari para mitra perdagangan penting papan atas bagi Vietnam seperti: Tiongkok, Amerika...
(VOVWORLD) - Pada beberapa hari ini, Vietnam sedang menyambut pulangnya sekitar 1.000 diaspora asal lebih dari 40 negara dan teritori untuk menghadiri Program Musim Semi Kampung Halaman 2025
(VOVWORLD) - Pada Rabu sore (8 Januari), Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh menerima Menteri Keuangan Jepang, Kato Katsunobu yang sedang melakukan kunjungan kerja di Vietnam
(VOVWORLD) - Dengan keterbukaan perekonomian yang besar bersama dengan perjanjian-perjanjian perdagangan bebas (FTA) bilateral generasi baru, badan-badan usaha Vietnam sedang menghadapi banyak peluang untuk berkembang. Berkat adanya upaya memperhebat transformasi, penerapan sains...
(VOVWORLD) - Pada Jumat (11 Oktober), di Vientiane, Laos, diselenggarakan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-2 “Komunitas emisi nol bersih Asia” (AZEC) dalam rangka KTT ke-44 dan ke-45 ASEAN...
(VOVWORLD) - Pada akhir bulan Juni, Taman Nasional Cat Tien menjadi taman nasional pertama di Vietnam yang menerima pengakuan status Daftar Hijau dari Uni Internasional untuk Konservasi Alam (IUCN). Perolehan gelar tersebut...
(VOVWORLD) - Untuk melanjutkan kegiatan-kegiatan dalam kunjungan resmi di Republik Korea (30 Juni-3 Juli), pada Rabu pagi (3 Juli), di Ibu kota Seoul, Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh melakukan temu kerja dengan pemimpin banyak grup ekonomi besar...
(VOVWORLD) - Dalam rangka Forum Masa Depan ASEAN 2024, pada Selasa (23 April), di Kota Hanoi, Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh dan PM Laos, Sonexay Siphandone, bersama-sama memimpin simposium dengan badan usaha ASEAN...
(VOVWORLD) - Melanjutkan kunjungan resminya ke Republik Rakyat Tiongkok (dari tgl 7 - 12 April), Pada Jumat pagi (12 April), di Kota Kunming, Provinsi Yunnan, Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Vuong Dinh...
(VOVWORLD) - Banyak petani di Provinsi Binh Duong (Vietnam Selatan) sudah dan sedang menggencarkan produksi pertanian dengan menerapkan teknologi mutakhir secara sukses dan membawa efisiensi ekonomi yang tinggi. Hasil ini tercapai karena...
(VOVWORLD) - Mewariskan dan mengembangkan pikiran diplomatik Ho Chi Minh, diplomasi Vietnam semakin menegaskan identitas, menegakkan posisi baru bagi tanah air di kancah internasional. Mengembangkan semua prestasi yang telah dicapai, pekerjaan...
(VOVWORLD) - Presiden Republik Federasi Jerman, Frank-Walter Steinmeier dan Istri akan melakukan kunjungan kenegaraan ke Vietnam dari tgl 23 hingga tgl 24 Januari, atas undangan Presiden Vietnam, Vo Van Thuong dan Istri...
(VOVWORLD) - Pada Kamis sore (21 Desember), di Kota Hanoi, Deputi Perdana Menteri (PM) Vietnam, Le Minh Khai melakukan pembicaraan telepon dengan Deputi PM Republik Korea, Choo Kyung Ho
(VOVWORLD) - Pada Senin pagi (18 Desember), di Tokyo, Ibu kota Jepang, Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh mengepalai delegasi Vietnam menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi pertama Komunitas emisi nol bersih Asia (AZEC)....
(VOVWORLD) - Pada Jumat (15 Desember), di Kota Hanoi, Kementerian Luar Negeri memimpin konferensi "50 tahun hubungan Vietnam - Belanda: Prestasi dan prospek (1973-2023). Konferensi meninjau kembali semua prestasi penting dalam...
(VOVWORLD) - Pada Rabu sore (6 Desember), Perdana Menteri (PM) Republik Belarus, Roman Golovchenko dan delegasi tingkat tinggi Pemerintah Republik Belarus telah tiba di Hanoi, memulai kunjungan resmi di Vietnam dari tanggal 6...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh, pada Minggu malam (03 Desember), telah tiba di Ibu kota Hanoi, meninggalkan kunjungan kehadiran pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-28 Perubahan Iklim Perserikatan Bangsa-Bangsa...
(VOVWORLD) - Atas undangan Pemerintah Uni Emirat Arab dan Pemerintah Republik Turki, Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Aksi Iklim Dunia di Uni Emirat Arab dan melakukan kunjungan...
(VOVWORLD) - Pada Senin malam (27 November), di Tokyo, Ibu kota Jepang, setelah pembicaraan yang mencapai sukses baik, Presiden Vietnam, Vo Van Thuong dan Perdana Menteri (PM) Jepang, Kishida Fumio melakukan jumpa...
(VOVWORLD) - Ekonomi Vietnam pada bulan Oktober dan selama sepuluh bulan tahun ini mencatat kecenderungan pemulihan yang positif, mencapai hasil-hasil yang penting di banyak bidang. Yang patut diperhatikan, perekonomian Vietnam sedang berangsur-angsur mendapatkan...