(VOVWORLD) - Lokakarya dengan tema: “Kebijakan dan sumber daya bagi pengembangan institusi kebudayaan dan olahraga” dilangsungkan pada Minggu (12 Mei), di Provinsi Quang Ninh, Vietnam Utara dengan dihadiri lebih dari 300 utusan yang mewakili berbagai badan Majelis Nasional (MN)...
(VOVWORLD) - Berubah dan beradaptasi, demikian pesan yang disampaikan para ekonom di dalam dan luar negeri pada Forum tahunan tentang Skenario Ekonomi Vietnam 2024 dengan tema: “Mendorong mekanisme dan kebijakan, melaksanakan secara kuat semua motivasi pertumbahan...
(VOVWORLD) - Tahun 2023 merupakan tahun yang bergelora dalam hubungan luar negeri Vietnam dengan banyak prestasi yang luar biasa, terutama dalam bidang diplomasi multilateral. Pada tahun 2024, Vietnam akan terus memberikan kontribusi melalui...
(VOVWORLD) - Pada hari Senin (23 Oktober- waktu setempat), di Ibu kota Washington D.C, telah berlangsung Dialog Politik Luar Negeri dan Pertahanan yang pertama 2+2 antara pejabat senior Amerika dan Indonesia...
(VOVWORLD) - Pada Kamis (11 Mei) di Kota Hanoi berlangsung lokakarya tentang dampaknya lingkungan suku bunga tinggi terhadap stabilitas ekonomi makro
(VOVWORLD) - Lokakarya dengan tema: “Kenyataan dan solusi dalam menciptakan lapangan kerja kaum difabel Vietnam” diadakan pada Selasa pagi (21 Maret), di Kota Hanoi
(VOVWORLD) - Presiden Vietnam, Nguyen Xuan Phuc, pada Senin sore (26 Desember), menemui dan memuji tiga puluh tiga pelajar yang meraih Penghargaan Olimpiade dan Penghargaan Sains-Teknologi Internasional 2022
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh, Ketua Komite Nasional urusan Transformasi Digital, pada Minggu pagi (25 Desember), di Kota Ha Noi, memimpin Konferensi Evaluasi Sementara setahun penggelaran Proyek mengembangkan penerapan datar tentang kependudukan,...
(VOVWORLD) - Partai, Negara, dan Pemerintah selalu menjunjung tinggi peranan kebudayaan dan pengembangan kebudayaan dalam membangun, membela, dan mengembangkan tanah air. Dalam kenyatanya, prestasi pembangunan budaya telah memberikan kontribusi yang besar dan efektif bagi pembangunan sosial-ekonomi...
(VOVWORLD) - Lokakarya Kebudayaan Tahun 2022 dengan tema: “Institusi, Kebijakan, dan Sumber Daya untuk Pengembangan Kebudayaan” diadakan pada Sabtu (17 Desember), di Provinsi Bac Ninh
(VOVWORLD) - Lokakarya kebudayaan 2022 dengan tema "Insitusi, Kebijakan, dan Sumber Daya untuk Pengembangan Kebudayaan" berlangsung pada Sabtu (17 Desember), di Provinsi Bac Ninh
(VOVWORLD) - Dengan tema: “Institusi, Kebijakan dan Sumber Daya bagi Pengembangan Kebudayaan”, lokakarya kebudayaan 2022 yang akan diadakan oleh Komisi Kebudayaan dan Pendidikan Majelis Nasional Vietnam, Akademi Politik Nasional Ho Chi Minh, Kementerian...
(VOVWORLD) - Deputi Harian Perdana Menteri (PM) Pham Binh Minh baru saja menandatangani pemberlakuan Kerangka Aksi membarui mekanisme dan kebijakan membantu Program target nasional pengembangan sosial-ekonomi daerah pemukiman warga etnis...
(VOVWORLD) - Ketua Organisasi Energi Atom Iran (AEOI), Mohammad Eslami mengatakan bahwa sudah sampai saat bagi Amerika Serikat untuk mengubah berbagai kebijakan, sekaligus menghapuskan semua sanksi terhadap Teheran
(VOVWORLD) - Menteri Tenaga Kerja, Prajurit Penyandang Disabilitas dan Sosial Viet Nam, Dao Ngoc Dung, Jumat sore (11 Juni) waktu WIB, mengatasnamakan delegasi Pemerintah Viet Nam menyampaikan pidato di sidang online...
(VOVWORLD) - Dalam rangka Kongres Talenta Muda Viet Nam ke-3 tahun 2020, Pengurus Besar Liga Pemuda Komunis Viet Nam, Sabtu pagi (12 Desember), di Kota Ha Noi mengadakan forum dengan tema:...
(VOVWORLD) - Menteri Perdagangan Arab Saudi, Mahid Al Qasabi, pada Rabu (21/10), telah memberitahukan bahwa sebagai negara Ketua G20 tahun ini, Arab Saudi telah menaruh perhatian khusus dan mendorong kebijakan...
(VOVWORLD) - Departemen Pencegahan dan Penanggulangan Kebobrokan Sosial (Kementerian Tenaga Kerja, Prajurit Penyandang Disabilitas dan Sosial Vietnam) berkoordinasi dengan Organisasi Migrasi Internasional (IOM) dan Badan Kerja Sama Internasional Jepang (JICA), pada Kamis (15/10...
(VOVWORLD) - Atas undangan Ketua Majelis Umum Uni Antar Parlemen Dunia (IPU) dan Ketua Parlemen Austria, Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Nguyen Thi Kim Ngan, pada Senin (17/8) waktu WIB, di...
(VOVWORLD) - Sehubungan jumlah kasus pengidap Covid-19 dengan penyakit penyerta, atau penyakit kronis kian meningkat di Vietnam, Kementerian Kesehatan Vietnam berkoordinasi dengan Kedutaan Besar Amerika Serikat (AS) di Vietnam mengadakan konferensi...