Pembukaan Sidang Pleno ke-12 KS PKV

Pembukaan Sidang Pleno ke-12 KS PKV

(VOVWORLD) - Sidang Pleno ke-12 Komite Sentral Partai Komunis Vietnam (KS PKV) telah dibuka pada Senin (11/5) pagi , di Kota Hanoi, dengan dipimpin oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) KS PKV,...
Cepat menyelesaikan proses membawa EVFTA dilaksanakan

Cepat menyelesaikan proses membawa EVFTA dilaksanakan

(VOVWORLD) - Badan Harian Komisi Hubungan Luar Negeri Majelis Nasional (MN) Vietnam, pada Selasa sore (21/4), di Kota Hanoi, telah mengadakan rapat verifikasi sementara terhadap ratifikasi Perjanjian Perdagangan Bebas Vietnam – Uni Eropa (EVFTA). Sementara...
Meningkatkan daya saing- Fondasi integrasi EVFTA dengan sukses

Meningkatkan daya saing- Fondasi integrasi EVFTA dengan sukses

(VOVWORLD) - Pada tanggal 12 Februari, Perjanjian Perdagangan Bebas Vietnam – Uni Eropa (EVFTA) dan Perjanjian Proteksi Investasi (EVIPA) antara Uni Eropa dan Vietnam diratifikasi oleh Parlemen Eropa. Dua perjanjian ini akan menciptakan kerangka-kerangka...
Langkah penting dalam proses merealisasi EVFTA

Langkah penting dalam proses merealisasi EVFTA

(VOVWORLD) - Dewan Eropa (EC) baru saja mengesahkan Perjanjian Perdagangan Bebas Uni Eropa – Vietnam (EVFTA) setelah Perjanjian ini diratifikasi Parlemen Eropa pada tanggal 12 Februari 2020. Keputusan ini merupakan langkah hukum terakhir menurut prosedur ratifikasi internal Uni Eropa agar...
EVFTA membuka peluang investasi terhadap Republik Czech

EVFTA membuka peluang investasi terhadap Republik Czech

(VOVWORLD) - Seorang diplomat ekonomi Republik Czech menilai ratifikasi Perjanjian Perdagangan Bebas antara Uni Eropa dan Vietnam (EVFTA) dari Parlemen Eropa adalah satu keberhasilan besar setelah 9 tahun melakukan perundingan