Senat AS mengesahkan Resolusi tentang Laut Timur

Senat AS mengesahkan Resolusi tentang Laut Timur

(VOVworld) – Senat Amerika Serikat (AS) baru saja mengesahkan Resolusi 167 untuk mengimbau solusi damai bagi sengketa-sengketa di Laut Timur dan Laut Tiongkok Timur dengan prosentase setuju yang mutlak. Resolusi ini disponsori oleh...
Senat AS mengeluarkan resolusi tentang keamanan laut

Senat AS mengeluarkan resolusi tentang keamanan laut

(VOVworld) - Senat Amerika Serikat (AS) pada Selasa (11 Juni) mengesahkan Resolusi yang isinya menegaskan lagi dukungan kuat AS terhadap penanganan sengketa wilayah, kedaulatan dan hak yurisdiksi laut di kawasan Asia...
PBB mengesahkan Resolusi baru tentang Suriah

PBB mengesahkan Resolusi baru tentang Suriah

(VOVworld) – Dengan 107 suara pro, 12 suara kontra dan 59 suara blanko, Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) baru saja mengesahkan resolusi yang direkomendasikan oleh Qatar dan beberapa negara Arab,...
Penutupan Konferensi ke-5 Kelompok Konsultasi AIPA

Penutupan Konferensi ke-5 Kelompok Konsultasi AIPA

(VOVworld) – Setelah berlangsung selama dua hari, Konferensi ke-5 Kelompok Konsultasi Majelis Umum Antar Parlemen ASEAN (AIPA Caucus) telah berakhir pada Senin (13 Mei), di kota Da Lat, provinsi Lam Dong (Vietnam...
Jepang mengenakan sanksi terhadap RDR Korea

Jepang mengenakan sanksi terhadap RDR Korea

(VOVworld) – Kantor berita Jepang “Kyodo”, memberitahukan bahwa setelah Amerika Serikat (AS) secara sepihak mengenakan sanksi terhadap Republik Demokrasi Rakyat (RDR) Korea, di antaranya melarang transaksi dengan Bank Perdagangan Luar Negeri RDR Korea,...
Ketegangan di semenanjung Korea meningkat

Ketegangan di semenanjung Korea meningkat

(VOVworld)- Pada Kamis (7 Maret), Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah mengesahkan resolusi meningkatkan langkah-langkah sanksi terhadap Republik Demokrasi Rakyat (RDR) Korea yang bersangkutan dengan uji coba nuklir...
PBB mengutuk embargo Amerika Serikat terhadap Kuba

PBB mengutuk embargo Amerika Serikat terhadap Kuba

(VOVworld) – Dengan sejumlah suara pro yang tinggi, Majelis Umum PBB pada Selasa (13 November) telah sepakat mengesahkan resolusi mengutuk embargo yang dilakukan Pemerintahan Amerika Serikat terhadap rakyat Kuba selama 5 dasawarsa ini. Pada...