AS dan Jepang terus menuju ke target denuklirisasi RDRK

AS dan Jepang terus menuju ke target denuklirisasi RDRK

(VOVWORLD) - Menteri Luar Negeri (Menlu) Amerika Serikat (AS), Mike Pompeo, pada Senin (16 September), telah mengadakan pembicaraan telepon dengan Menlu Jepang yang baru, Toshimitsu Motegi untuk membahas banyak masalah tentang hubungan...
Menjamin keterbukaan dan transparansi di bidang investasi

Menjamin keterbukaan dan transparansi di bidang investasi

(VOVWORLD) - Untuk melanjutkan persidangan ke-37 Komite Tetap Majelis Nasional (MN) Viet Nam, Senin sore (16 September), ketika memberikan pendapat terhadap rancangan Undang-Undang Investasi menurut bentuk kemitraan publik-swasta (PPP), para utusan menyatakan bahwa...
OIC mengutuk penggabungan lembab Jordania yang dilakukan PM Israel

OIC mengutuk penggabungan lembab Jordania yang dilakukan PM Israel

(VOVWORLD) - Organisasi Kerjasama Islam (OIC), Minggu (15 September), mengeluarkan pernyataan yang “sepenuhnya menolak” komitmen Perdana Menteri (PM) Israel, Benjamin Netanyahu menjelang pemilihan tentang penggabungan sebagian kawasan Tepian Barat yang didudukinya
Venezuela meneruskan kampanye menentang sanksi-sanksi AS

Venezuela meneruskan kampanye menentang sanksi-sanksi AS

(VOVWORLD) - Pada Sabtu (14 September), kampanye mengumpulkan tanda tangan untuk menentang langkah-langkah kepungan ekonomi yang dikenakan oleh Pemerintah Amerika Serikat (AS) untuk menentang Venezuela terus digelarkan di banyak daerah...