AS Kirim Pesan Terkait Kesepakatan Nuklir kepada Iran

AS Kirim Pesan Terkait Kesepakatan Nuklir kepada Iran

(VOVWORLD) - Menteri Luar Negeri (Menlu) Iran, Hossein Amir-Abdollahian, pada Sabtu (22 Oktober), mengatakan bahwa negaranya telah menerima pesan dari Amerika Serikat (AS) yang menunjukkan urgensi Washington dalam mencapai kesepakatan...
PBB Kutuk Pembunuhan 15 Migran di Libya

PBB Kutuk Pembunuhan 15 Migran di Libya

(VOVWORLD) - Misi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk Libya (UNSMIL) pada tgl 9 Oktober mengutuk "pembunuhan biadab terhadap sedikitnya 15 migran dan peminta suaka" di kota Sabratha (di negara bagian Barat negara ini...
Optimis tentang Pemulihan Kesepakatan Nuklir Iran

Optimis tentang Pemulihan Kesepakatan Nuklir Iran

(VOVWORLD) - Amerika Serikat (AS) dan Iran baru saja mencapai kesepakatan untuk pertukaran tahanan, salah satu kendala utama dalam perundingan nuklir di Wina (Austria) guna memulihkan kesepakatan nuklir yang ditandatangani Iran dengan negara-negara adi kuasa...
Pekan Tingkat Tinggi MU PBB: Misi dan Tantangan

Pekan Tingkat Tinggi MU PBB: Misi dan Tantangan

(VOVWORLD) - Dari tgl 20 hingga 26 September, sekitar 150 pemimpin di dunia menghadiri persidangan ke-77 Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (MU PBB) di New York, Amerika Serikat (AS), dalam konteks dunia tengah menghadapi...
Iran Tegaskan Siap Bekerja Sama dengan IAEA

Iran Tegaskan Siap Bekerja Sama dengan IAEA

(VOVWORLD) - Pada Senin (12 September), Iran menegaskan kembali bersedia bekerja sama dengan Badan Energi Atom Internasional (IAEA), setelah badan ini menyatakan tidak bisa menjamin hakekat perdamaian dalam program nuklir Teheran
Iran Kutuk Sanksi-Sanksi AS Yang Baru

Iran Kutuk Sanksi-Sanksi AS Yang Baru

(VOVWORLD) - Dalam satu pernyataannya pada tgl 10 September, juru bicara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Iran, Nasser Kanaaini mengutuk sanksi-sanksi yang baru dikenakan Amerika Serikat (AS) terhadap Kementerian Intelijen negara ini...
IAEA Khawatir dengan Masalah Nuklir RDRK dan Iran

IAEA Khawatir dengan Masalah Nuklir RDRK dan Iran

(VOVWORLD) - Dalam laporan tahunan yang dirilis pada Rabu (7 September), Badan Energi Atom Internasional (IAEA) mengatakan bahwa Republik Demokrasi Rakyat Korea (RDRK) memulai pekerjaan penggalian pada bulan Maret di dekat...
Ketegangan Bereskalasi Serius di Libya

Ketegangan Bereskalasi Serius di Libya

(VOVWORLD) - Baku hantam yang berlumuran darah telah merebak selama beberapa hari ini antara faksi-faksi yang bermusuhan di Libya. Negara Afrika Utara ini masih tenggelam dalam krisis keamanan-politik setelah gerakan Musim Semi Arab...