Hubungan AS-Iran Alami Ketegangan

Hubungan AS-Iran Alami Ketegangan

(VOVWORLD) - Iran, pada Jumat (19 November), telah bersuara memprotes sanksi yang dikenakan Amerika Serikat (AS) terhadap 6 warga negara Iran dan satu perusahaan negara ini dengan tuduhan sengaja mempengaruhi pilpres...
Penyanyi My Linh - Ratu R&B Vietnam

Penyanyi My Linh - Ratu R&B Vietnam

(VOVWORLD) - My Linh, penyanyi yang bernama asli Do My Linh, lahir pada tahun 1975. Ia dibesarkan pada sebuah keluarga pekerja di Hanoi dan telah memperlihatkan bakat menyanyinya sejak usia dini dan menang dalam berbagai kontes bakat. Karier...
Melodi di Garis Terdepan untuk Melawan Wabah

Melodi di Garis Terdepan untuk Melawan Wabah

(VOVWORLD) - Selama 2 tahun terakhir, sejak pandemi Covid-19 muncul di Vietnam, tidak kurang ratusan karya musik ciptaan komponis profesional dan amatir turut menyosialisasikan dan menyemangati upaya pencegahan dan pengendalian pandemi Covid-19. Di antaranya karya-karya...
Bahasa – Jembatan yang Menghubungkan Vietnam-Indonesia

Bahasa – Jembatan yang Menghubungkan Vietnam-Indonesia

(VOVWORLD) - Bahasa sebagai alat berkomunikasi sekaligus merupakan jalan terpendek untuk mendekati kebudayaan setiap daerah, setiap bangsa. Dengan keinginan untuk menyebarluaskan kesan-kesan baik tentang tanah air, manusia, kebudayaan, sejarah,… dari dua...
Para Pemimpin G20 Setuju Kesepakatan Reformasi Pajak Global

Para Pemimpin G20 Setuju Kesepakatan Reformasi Pajak Global

(VOVWORLD) - Rancangan kesimpulan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 yang dikeluarkan pada tanggal 30 Oktober di Rome, Italia memberitahukan bahwa para pemimpin G20 menyetujui satu kesepakatan “bersejarah” di antaranya perusahaan multinasional...
Ikhtisar Surat Beberapa Pendengar

Ikhtisar Surat Beberapa Pendengar

(VOVWORLD) - Saudara-saudara pendengar! Sepekan berlalu dengan cepat dan hari ini kita bertemu lagi dalam Acara “Kotak Surat Anda” pekan ini. Departemen Siaran Luar Negeri VOV5 pekan ini menerima 347 surat dari 36 negara dan teritori, 31 di antaranya...
Ingat akan Masa Radio Laos di Bumi Vietnam

Ingat akan Masa Radio Laos di Bumi Vietnam

(VOVWORLD) - Ada satu Radio milik Pemerintah Perlawanan Laos yang pernah beroperasi selama hampir 10 tahun di Vietnam, itulah Radio Pathet Laos, kemudian disebut Radio B1 dalam masa evakuasi. Tahun-tahun bekerja dengan Radio B1...
Kelas Pemberantasan Buta Huruf Di Desa Dataran Tinggi

Kelas Pemberantasan Buta Huruf Di Desa Dataran Tinggi

(VOVWORLD) - Kini setiap Senin hingga Jumat malam, kelas pemberantasan buta huruf di Wisma Budaya Desa Phac Che, Kecamatan Hoanh Mo, Distrik Binh Lieu, Provinsi Quang Ninh kembali lampunya menyala. Ini kelas khusus...
Mengajar di Tengah Pandemi Covid-19: Berubah untuk Beradaptasi

Mengajar di Tengah Pandemi Covid-19: Berubah untuk Beradaptasi

(VOVWORLD) - Meskipun mayoritas provinsi dan kota tetap melaksanakan pembatasan sosial akibat pandemi COVID-19, namun setelah hari pembukaan tahun ajaran 2021-2022, semua daerah telah melaksanakan secara penuh tugas-tugas tahun ajaran. Tidak ada papan tulis...